Kamis, 24 Agustus 2017

Memahami Alam Bawah Sadar & Cara Membangkitkan Kekuatannya



PEMAHAMAN ALAM KESADARAN & ALAM BAWAH SADAR

Alam kesadaran adalah akal pikiran yang selalu kita gunakan untuk keperluan hidup sehari-hari.
 
Alam bawah sadar adalah bagian dari kondisi kejiwaan manusia yang tersembunyi tapi mendominasi kepribadian dari manusia ybs.

Alam kesadaran (akal pikiran) dan bawah sadar sering digambarkan sebagai gunung es ditengah laut. Bagian puncak gunung es yang terlihat muncul sedikit di atas permukaan laut diumpamakan sebagai alam kesadaran.

Bagian gunung es yang terletak di bawah permukaan laut dan jauh lebih besar diumpamakan sebagai alam bawah sadar.
 

SIFAT DAN FUNGSI ALAM BAWAH SADAR:

1.Alam bawah sadar memiliki kemampuan dan kekuatan yang luar biasa tapi sukar dikendalikan. Kekuatan alam bawah sadar yang luar biasa bisa bekerja secara positif dan bisa bekerja secara negatif, tergantung dari kesan-kesan, pengalaman hidup dan pola pikir yang tersimpan di dalamnya. Perhatikanlah lingkaran positif dan negatif pada gambar di atas.

Contoh kekuatan alam bawah sadar yang bekerja secara positif adalah iman yang kuat yang tertanam dari pengalaman pendidikan agama. Contoh lainnya adalah kemampuan luar biasa yang sering digolongkan sebagai indra ke enam atau supranatural.

Contoh kekuatan alam bawah sadar yang bekerja secara negatif adalah berbagai gangguan mental yang berat dan sukar sembuh di mana gangguan mental tsb berasal dari pengalaman hidup orang ybs. Gangguan-gangguan mental tsb di antaranya adalah trauma, phobia, mudah gugup, depressi, tidak PD, dsb.

2.Alam bawah sadar menyimpan semua pengalaman hidup manusia sejak lahir sampai meninggal. Pengalaman yang sudah dilupakan tetap tersimpan di alam bawah sadar dan mempengaruhi kepribadian orang ybs.

3.Alam bawah sadar sudah mulai bekerja sejak bersatunya sel sperma dan sel telur sampai terjadinya pembentukan manusia seutuhnya. Selanjutnya sepanjang hidup manusia, alam bawah sadar memberi energi kepada organ-organ tubuh yang bekerja secara otomatis seperti jantung, paru-paru, pencernaan, organ sexual, dsb.

MEMAHAMI GANGGUAN DI ALAM BAWAH SADAR

Gangguan alam di alam bawah sadar yang sangat perlu dipahami dan dicegah ada 2 macam yaitu:

1.Gangguan mental yang berat:

Seperti telah dijelaskan di atas bahwa alam bawah sadar menyimpan semua pengalaman hidup manusia sejak lahir sampai meninggal. Pengalaman pahit atau negatif seperti guncangan mental yang berat (shock), peristiwa menakutkan, dan menyedihkan akan membuat kekuatan alam bawah sadar bekerja secara negative dalam bentuk gangguan mental yang berat. Misalnya trauma, phobia, mudah gugup, depressi, tidak PD, stress berat, gila, dsb.

2.Gangguan psikosomatis:

Psikosomatis adalah gangguan pada organ tubuh tertentu yang disebabkan oleh gangguan mental yang berat. Misalnya: gangguan pencernaan, hipertensi, sesak nafas, kelemahan sexual, dsb. Gangguan mental yang sudah tersimpan di alam bawah sadar menyebabkan gangguan aliran energi dari alam bawah sadar kepada organ-organ tubuh yang bekerja secara otomatis. Hal inilah yang kemudian menyebabkan gangguan psikosomatis.

GANGGUAN MENTAL DI ALAM BAWAH SADAR SULIT SEMBUH

Mengapa banyak sekali gangguan mental yang sulit sembuh seperti mudah cemas, tidak percaya diri, trauma, phobia, mudah gugup, gagap, dll.  Penjelasannya adalah sbb:

Seperti telah dijelaskan bahwa alam bawah sadar merupakan kekuatan yang tersembunyi namun mendominasi pribadi setiap manusia.

Gangguan mental yang sudah lama diderita (kronis) pada umumnya sudah tertanam di alam bawah sadar. Akibatnya sesuai dengan kekuatan alam bawah sadar yang dominan gangguan mental tsb menjadi gangguan yang dominan dan sangat mengganggu kepribadian orang ybs.

Dalam proses konseling, kesadaran (akal pikiran) orang ybs  bisa dibimbing untuk memahami gangguan mentalnya, namun kekuatan kesadaran tidak mampu melawan gangguan mentalnya yang sudah menjadi kekuatan negatif yang dominan di alam bawah sadar.

Sebagai contoh orang yang menderita phobia dalam bentuk takut terhadap kecoa. Dia bisa dibimbing untuk memahami bahwa kecoa bukanlah binatang yang berbahaya dan dia tidak perlu merasa takut secara berlebihan. 

Fakta membuktikan bahwa sekalipun penderita gangguan mental tsb berpendidikan sangat tinggi, kesadaran akal pikirannya tidak mampu melawan phobia yang dideritanya.  Sebabnya adalah seperti yang telah dijelaskan, phobia yang dideritanya itu sudah menjadi kekuatan negatif yang dominan di alam bawah sadar dan kesadaran alam pikiran (kecerdasan) tidak mampu melawannya.

Jika anda mengalami sendiri atau melihat betapa banyaknya orang yang mengalami gangguan mental yang tidak kunjung sembuh walaupun sudah konsultasi ke mana-mana, maka penyebabnya adalah seperti uraian di atas.

Lalu bagaimanakah cara menyembuhkan berbagai gangguan mental yang sudah tertanam di alam bawah sadar ?  Jawabnya adalah dengan cara yang memungkinkan orang ysb bisa mengendalikan alam bawah sadarnya.

Salah satu cara yang sangat efektif untuk bisa mengendalikan alam bawah sadar adalah dengan meditasi (tafakur) yang menggunakan doa dan ikhtiar dalam berbagai tehnik seperti sikap badan, relaxasi, mind control, tehnik napas, sugesti, penghayatan ketenangan, dll.  Terkait dengan hal tsb kami menawarkan sebuah metode yang kami sebut sebagai “Meditasi Multiguna”.

Dengan meditasi tsb penderita gangguan mental yang kronis bisa menghilangkan sendiri gangguan mentalnya yang sudah tertanam di alam bawah sadar.

Selain itu meditasi tsb bisa menanamkan ketenangan di alam bawah sadar yang selanjutnya akan menjadi ketenangan yang dominan dan membuat orang ybs menjadi pribadi yang tenang dalam kehidupannya sehari-hari.

Lebih jauh dari itu meditasi tsb akan memungkinkan orang ybs untuk mengendalikan kekuatan alam bawah sadarnya untuk mendatangkan banyak manfaat seperti uraian di bawah ini:


MANFAAT MEDITASI MULTIGUNA (Untuk Seumur Hidup):

1.Pengembangan kepribadian dan kepekaan batin:

Meningkatkan ketenangan jiwa, kepekaan, wibawa, kesegaran fisik, awet muda, daya konsentrasi, kecerdasan, daya ingat, rasa percaya diri, keberanian, daya tahan terhadap stress, pengendalian emosi, kehusyuan ibadah, semangat kerja dan belajar, memperkuat intuisi, clear voyance (terawangan), raga sukma, telepati, anti santet, anti hipnotis, mengatasi kegagalan merasakan energi metafisika (tenaga dalam) bagi yang pernah mengikuti pelatihan tertentu, dll.

2.Pencegahan dan penyembuhan (segala penyakit, terutama yang sudah lama tidak sembuh):

Stress, waswas, insomnia (sulit tidur), gangguan konsentrasi, mudah lupa, trauma, phobia, kelemahan sexual, gangguan psikosomatis (pusing, sakit kepala, maag, tekanan darah tinggi), gugup, grogi, tidak percaya diri, alergi, asma, sakit waktu haid, tidak khusyuk beribadah, mudah lelah, dll.

3.Pembangkitan daya batin, tenaga dalam atau energi meta fisika (bisa dirasakan):

Untuk penyegaran fisik, kesehatan, awet muda, penyembuhan, stamina, jurus gaib bela diri, pemukulan benda keras, meningkatkan kepekaan, deteksi daya batin, menyerap energi alam (+), dll.

4.Segi keagamaan (tujuan utama meditasi / tafakur :
Meningkatkan kekhusyuan ibadah, mampu bersikap pasrah dan taqwa kepada Tuhan YME, membuang sial, mampu menghadapi kehidupan dan kematian dengan tenang (khusnul khotimah), dll.

Berbagai manfaat tsb bisa anda dapatkan dengan mengikuti pelatihan Meditasi Multiguna.

Contact Person: 
0882 1374 6978 (WA) 
0878 8589 8718 (SMS / TELP)
(Bp.Th.Hakim - Jakarta)








Tidak ada komentar:

Posting Komentar